SELAMAT DATANG PARA SAHABAT BLOGGER DI BLOG SEDERHANA KAMI "MP" DAARUTTHOLABAH79.BLOGSPOT.COM.BLOG DARI SEORANG WNI YANG BERHARAP ADA PEMIMPIN DI NEGERI INI,BAIK SIPIL/MILITER YANG BERANI MENGEMBALIKAN PANCASILA DAN UUD 1945 YANG MURNI DAN KONSEKUEN TANPA EMBEL-EMBEL AMANDEMEN SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN HIDUP RAKYAT INDONESIA...BHINNEKA TUNGGAL IKA JADI KESEPAKATAN BERBANGSA DAN BERNEGARA,TOLERANSI DAN KESEDIAAN BERKORBAN JADI CIRINYA...AMIIN

Kamis, 18 Februari 2016

PEMUPUKAN TAMBAK IKAN BANDENG


CARA PEMUPUKAN DI TAMBAK

MITRA NASA tercinta... kali ini kami akan berikan informasi kepada anda bagaimana cara pemupukan tambak ikan bandeng ataupun tambak udangdengan menggunakan teknologi dari NASA atau Natural Nusantara.
Produk yang digunakan disini adalah TON atau (TAMBAK ORGANIK NUSANTARA)
Adapun caranya adalah sebagai berikut:Tahap ini dilakukan sebelum pemasukan air.
1. Khusus tambak kolam tanah
 Pencangkulan dan pembalikan tanah. Bertujuan untuk membebaskan senyawa dan gas beracun sisa budidaya hasil dekomposisi bahan organik baik dari pakan maupun dari kotoran. Selain itu dengan menjadi gemburnya tanah, aerasi akan berjalan dengan baik sehingga kesuburan lahan akan meningkat.
2. Pengapuran. 
Selama budidaya, ikan memerlukan kondisi keasaman yang stabil yaitu pada pH 7 – 8. Untuk mengembalikan keasaman tanah pada kondisi tersebut, dilakukan pengapuran karena penimbunan dan pembusukan bahan organik selama budidaya sebelumnya menurunkan pH tanah. Pengapuran juga menyebabkan bakteri dan jamur pembawa penyakit mati karena sulit dapat hidup pada pH tersebut. Pengapuran dengan kapur tohor, dolomit atau zeolit dengan dosis 1 TON /ha atau 10 kg/100 m2. 3. Pemupukan
Fungsi utama pemupukan adalah memberikan unsur hara yang diperlukan bagi pertumbuhan pakan alami, memperbaiki struktur tanah dan menghambat peresapan air pada tanah-tanah yang tidak kedap air (porous). Penggunaan TON  untuk pemupukan tanah dasar kolam sangat tepat, karena TON yang mengandung unsur-unsur mineral penting, dan asam-asam organik utama memberikan bahan-bahan yang diperlukan untuk peningkatan kesuburan lahan dan pertumbuhan plankton.
Dosis: 1 HA lahan membutuhkan 5-7 botol pupuk TON. 
Untuk perawatan tambak/terapi per 20 hari: 
 1). per 20 hari lahan di terapi pemberian TON dilakukan dengan dosis 1-2 botol TON/HA. 
 2). dan POC NASA per 20 hari 4-5 botol/HA untuk perawatan setelah air dimasukan ada tumbuh pakan alami dan perangsang makanan ikan.  
Dosis pencampuran VITERNA Plus dan POC NASA dengan pakan buatan dengan cara :
~ Timbang pakan sesuai dengan kebutuhan bandeng.
~ Basahi pakan dengan sedikit air agar pencampuran dengan 
     VITERNA Plus dan POC NASA dapat merata.
~ Campurkan VITERNA Plus dan POC NASA sesuai 
     jumlah pakan  yang diberikan dengan dosis 2 tutup VITERNA+ 

     2 tutup POC  NASA untuk 3kg pakan.
~ Setelah pakan tercampur rata,angin-anginkan supaya nutrisi itu 

     meresap, dan Pakan siap untuk diberikan.
4. Pengelolaan air. 
setelah dilakukan pemupukan dengan TON, air dimasukkan hingga setinggi 10 – 20 cm kemudian dibiarkan beberapa hari, untuk menumbuhkan bibit-bibit plankton. Air dimasukkan hingga setinggi 80 cm atau menyesuaikan dengan kedalaman kolam.Setelah plankton tumbuh (warna air hijau) dan kecerahan sedalam 30 – 40 cm, nener di kolam peneneran dipindahkan ke kolam pembesaran dengan hati-hati dengan adaptasi terhadap lingkungan yang baru.Sesuai dengan sifat bandeng yang termasuk hewan herbivore, maka ikan ini suka memakan tumbuh-tumbuhan yang ada di kolam. Tumbuhan yang disukai bandeng adalah lumut, ganggang dan klekap. Untuk mempercepat pertumbuhan, perlu pakan buatan pabrik, dengan standar nutrisi yang dibutuhkan untuk tumbuh optimal dengan kadar protein minimal 25 – 28 %.

Untuk info lebih lanjut,konsultasi dan Pemesanan silahkan order:

Triningsih herbalist

Distributor resmi nasa no id: N-413631

SMS/WA : 087710258097 / 0895333093033

FB.         : triningsih.triningsih.733@gmail.com

pinbb     : 5973cb9e

Tidak ada komentar:

Posting Komentar